Umum

0

15 Nov Penertiban Bantaran Cikapundung Kolot Terus Berlanjut  

KOTA BANDUNG - Satuan Tugas Citarum Harum Sektor 22 bersama Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Bandung dan aparatur kewilayahan melakukan monitoring pembangunan penataan bantaran Sungai Cikapundung Kolot wilayah Rw. 02 dan Rw. 07 Kelurahan Maleer Kecamatan Batununggal, Selasa (15/11/2022).Pada monitoring tersebut...

READ MORE
0

12 Nov BPBD Jabar Siap Siaga Tangani Potensi Bencana DAS Citarum

KOTA BANDUNG - Bambang Imanudin Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Barat memastikan daerah aliran sungai (DAS) Citarum menjadi salah satu perhatian dalam penanggulangan maupun edukasi kebencanaan."Citarum sungai terpanjang di Jabar dari Cisanti Kabupaten Bandung hingga Muaragembong Kabupaten Bekasi....

READ MORE
0

11 Nov Sektor 22 Ubah Lahan Tandus Jadi Produktif  

KABUPATEN BANDUNG - Satuan Tugas Citarum Harum Sektor 22 Sub 15 melaksanakan panen kacang tanah dan timun di lahan ketahanan pangan Desa Cimekar, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, Kamis (10/11/2022).Baops Sektor 22 Serka Bayu di dampingi Dansub 15 Serma Cece menuturkan, panen kacang tanah dan timun...

READ MORE
0

09 Nov Patriot Desa Purwakarta Gelar Diskusi tentang Sampah 

KABUPATEN PURWAKARTA - Patriot Desa Kabupaten Purwakarta dan Patriot Desa Jabar menggelar Saung Diskusi "Diskusi Desa, Diskusi Indonesia) dengan tema "Ngurus Runtah, Lingkungan Indah. Pilah Sampah, Rezeki Bertambah. Kelola Limbah, Datangkan Berkah" di Kampung KB Cinta Karya, Desa Cikopo, Kecamatan Bungursari, Kabupaten Purwakarta, Senin (7/11/2022).Dikutip...

READ MORE