29 Oct Longsor di Kota Bandung, Sektor 22 Harap Warga Waspada
Umum | AdministratorKOTA BANDUNG-Longsor kembali terjadi di kota Bandung, Satgas Citarum Sektor 22 kembali bergerak melakukan evakuasi. Untuk diketahui, hujan deras yang mengguyur wilayah Kota Bandung, mengakibatkan longsor di RT 06 RW 06 kelurahan Kebon Waru, Kecamatan Batununggal, Kota Bandung, Kamis (28/10/2021) sekitar pukul 17.00.Material longsoran tanah...