Umum

0

29 Oct Longsor di Kota Bandung, Sektor 22 Harap Warga Waspada

KOTA BANDUNG-Longsor kembali terjadi di kota Bandung, Satgas Citarum Sektor 22 kembali bergerak melakukan evakuasi. Untuk diketahui, hujan deras yang mengguyur wilayah Kota Bandung, mengakibatkan longsor di RT 06 RW 06 kelurahan Kebon Waru, Kecamatan Batununggal, Kota Bandung, Kamis (28/10/2021) sekitar pukul 17.00.Material longsoran tanah...

READ MORE
0

28 Oct Gebyar Pengangkatan Eceng Gondok di Cirata

CIANJUR- Satgas Citarum Harum Sektor 12 bersama Pemerintahan Kabupaten Cianjur, melaksanakan Gebyar Serbuan Pengangkatan Eceng Gondok di perairan Waduk Cirata, di Blok Coklat, Desa Cikidangbayabang, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Rabu, (27/10/2021). Saat itu, sebanyak 5.000 dari 100 ribu benih ikan nilem pun ditebar...

READ MORE
0

27 Oct Kemenko Marves Kunjungi IPAL Terpadu

KAB. BANDUNG-Asisten Deputi Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Konservasi Sumber Daya Alam pada Deputi Bidang Koordinasi Pengelolaan Lingkungan dan Kehutanan Kementerian Koordinator Maritim dan Investasi Mochamad Saleh Nugrahadi bersama tim ahli Green Infrastructure Initiative (GII), yakni Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit (GIZ) melakukan tinjauan lapangan...

READ MORE
0

27 Oct Tinjau DAS Citarum, Kemenko Marves Tindaklanjuti Infrastruktur Hijau di Jabar Bersama GIZ

KAB.BANDUNG-Pemerintah Provinsi Jawa Barat masuk dalam provinsi prioritas program Infrastruktur hijau yang disebut sebagai Green Infrastructure Initiative (GII). Program tersebut merupakan hasil kerja sama Pemerintah Indonesia dengan lembaga ahli Jerman.Kick Off Steering Commitee Meeting Jerman-Indonesia untuk Green Infrastructure Initiative sendiri telah dilakukan bersama Menko Marves...

READ MORE
0

25 Oct Sektor 18 Sosialisasi PHBS Pada Anak PAUD

KARAWANG-Satgas Citarum Harum Sektor-18 juga rajin melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) terkait dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) kepada masyarakat sekitar Sektor 18. Seperti yang dilaksanakan Senin 25 Oktober 2021 siang tadi, Sektor 18 menyasar anak usia dini di PAUD Mawar di Dusun Sukajaya Desa...

READ MORE
0

24 Oct Sektor 9 Tanam 1.000 Pohon di Batujajar

KAB.BANDUNG BARAT-Sektor 9 Citarum Harum menggelar penanaman 1.000 pohon dalam kegiatan bertajuk "Gema Jabar Hijau Bebarengan Ngarumat Sekecai Program Penanaman 1000 Pohon" di Kampung Sekeloak RW 10, Desa Cangkorah, Kecamatan Batujajar, Minggu (24/10/2021).Dansektor 9 Citarum Harum, Kolonel Czi Kuwat Raharjo menuturkan, kegiatan tersebut dalam rangka...

READ MORE
1

24 Oct Sampah Besar Siap Di Jemput!

Banyak jenis sampah yang ada di rumah, mulai dari jenis sampah organik hingga residu, baik yang berukuran kecil hingga berukuran besar. Sampah tersebut harus kita pisahkan sesuai dengan jenisnya agar memudahkan proses pembuangannya.Namun, sering kali masyarakat bingung mengolah sampah yang berukuran besar. Banyak sampah berukuran...

READ MORE