07 Nov Pangdam Serahkan Motor Angkut Sampah, Antisipasi Banjir Di Musim Penghujan
Umum | AdministratorKOTA BANDUNG- Pangdam III/Slw Mayjen TNI Agus Subiyanto, menyerahkan 40 unit sepeda motor pengangkut Sampah dalam mengantisipasi banjir dimusim penghujan kepada 23 Dansektor Satgas Citarum Harum di Taman Pule Makodam III/Siliwangi Jalan Aceh No. 69 Bandung Jabar. Jum’at (5/11/2021).Hadir pada acara tersebut Kasdam III/Slw, Irdam...